Blog Arozaq >> Blog Tempat Arozaq Berbagi Ilmu >> Dengan Blog Kita Sukses >> Blog Arozaq >> Tempat Berinspirasi Menuahkan Semua Isi Fikiran dan Semoga Bermanfaat

Wednesday, August 11, 2010

Home » » » Menghilangkan Widget Post di Homepage

Menghilangkan Widget Post di Homepage

Menghilangkan Widget Post di Homepage adalah agar halaman posting tidak muncul dihalaman depan alias homepage. Teknik yang bisa digunakan bisa dengan if condition pada kode CSS atau bisa juga langsung pada kode HTML.
Langkah-langkahnya :
1. Loggin ke Blogger.com
2. Pilih rancangan klik tab Edit HTML
3. Cari kode di bawah ini ( kode widget post, didalam template blogger pada umumnya )
<b:section class='main' id='main' showaddelement='no'>
<b:widget id='Blog1' locked='true' title='Posting Blog' type='Blog'/>
</b:section>

4. Agar widget post atau halaman posting tidak muncul dihalaman depan / homepage, anda cukup menambahkan kode seperti di bawah ini ( warna Biru )
<b:if cond='data:blog.url != data:blog.homepageUrl'>
<b:section class='main' id='main' showaddelement='no'>
<b:widget id='Blog1' locked='true' title='Posting Blog' type='Blog'/>
</b:section>
</b:if>

atau
<b:if cond='data:blog.pageType == &quot;item&quot;'>
<b:section class='main' id='main' showaddelement='no'>
<b:widget id='Blog1' locked='true' title='Posting Blog' type='Blog'/>
</b:section>
</b:if>

Perbedaanya pada widget post atau halaman posting hanya akan muncul pada halaman single post saja.

Selamat mencoba!

Related Posts by Categories



Widget by arozaq.com

4 comments:

  1. saya mau nanya kalo wigdet post di home page dihilangkan apakah versi mobile nya juga ikut hilang ?

    ReplyDelete
  2. ini dia yang ane cari..
    terima kasih sudah berbagi informasi tips blog

    ReplyDelete
  3. Wah setelah ane coba, yang hilang bukan hanya widgetnya.tapi postingnya juga ikut hilang gan.

    ReplyDelete